Kamis, 25 Juni 2015

CBR250RR layak ditunggu kehadirannya.


Memang kita sudah mendengar bahwa pabrikan sayap jepang akan menyiapkan motor sport terbaru dikelas seperempat liter yang akan head to head dengan pesaingnya. Kabar yang dulu berhembus melalui majalah Young Machine bahwa CBR250RR akan mengusung mesin 250cc V-Twin, Namun akhirnya santer terdengar bahwa konfigurasi mesin menjadi inline twin-cylinder engine alias mesin 2 silinder segaris.

gak perlu dijelasin lagi dari gambar yang ditampilin Young Machine sosok yang diyakini CBR250RR. Apalagi ada kegiatan dimarkas AHM mengenai project K64 yang bikin penasaran dan garuk-garuk kepala dan ditambah dengan peresmian Plant 4A dimarkas AHM khusus sportbike..!!!!

Kemungkinan terbesar penampakan sesungguhnya bisa dievent tokyo motor show dibulan oktober 2015. Sudah semakin dekat dan semakin panas dingin nih bro...


Tidak ada komentar:

Posting Komentar